PENANAMAN 100 BIBIT MANGROVE PROJECT OF ACTION MAHASISWA BARU ANGKATAN 2022 PERIKANAN LAUT TROPIS PSDKU UNPAD PANGANDAARAN DI PANTAI TANJUNG CEMARA KARANG TIRTA

Mangrove adalah jenis tanaman dikotil yang hidup di air payau dan air laut. Tanaman mangrove paling banyak dijumpai di daerah perbatasan antara muara pantai dengan sungai. Mangrove merupakan tanamanan hasil budidaya dan di ambil dari alam. Tanaman mangrove bukan merupakan tanaman yang dilindungi atau dilarang untuk dimanfaatkan.  Mangrove memiliki manfaat Read more…

Ritros 8

Just Info, Ada Gonjang-ganjing Harga Lobster di Berbagai Stadia, Pebisnis Harus Waspada!

Wahai para pebisnis lobster, perihal ukuran lobster untuk konsumsi tentunya mempunyai prospek cerah, pasalnya ia punya nilai jual yang cukup tinggi, yaitu sekitar Rp. 320.000 – Rp. 380.000 / kg. Harga yang tinggi ini selain karena harga Bibit Bening Lobster (BBL), juga karena pemeliharaannya yang cukup lama  (12 bulan). ini akibat Laju Pertumbuhan Harian Read more…

Ritros 1

Rahasia Pembudidaya dan Nelayan Lobster Pangandaran Terkait Penangkapan, Penanganan dan Pengemasan Hingga ke Konsumen

Prinsip yang harus dimiliki oleh pembudidaya dan penangkap BBL (Benih Bening Lobster), maupun lobster dewasa adalah tidak merusak habitat atau ekosistem serta menjaga kelestarian sumber dayanya. Hal ini tak terkecuali, berlaku di semua wilayah belahan dunia termasuk di Kabupaten Pangandaran Jawa Barat! Pada tulisan ini disampaikan sistem penangkapan, penanganan dan pengemasan Read more…

Ibu Rita 2

Pengelolaan Sumber Daya Lobster yang Berkelanjutan di Pangandaran, Seharusnya Bagaimana?

Di perairan pantai Selatan Pulau Jawa ada  dua jenis lobster dominan, yaitu lobster pasir (Panulirus homarus) dan lobster batu (Panulirus penicillatus). Pengelolaan Perikanan (WPP) 573 yang mencakup sentral penghasil lobster yakni Perairan Ujung Kulon Pandeglang, Pesisir Pangandaran, Cilacap, Kebumen, Gunung Kidul, Pacitan, Trenggalek, Banyuwangi, Selatan Bali hingga Nusa Tenggara Barat dan Nusa Tenggara Timur. Di Kawasan Perairan Pangandaran ada Read more…

Tangkapn Lobster

Buat Pengamat Budidaya dan Penangkapan, Seberapa Besar Keragaan Lobster di Pangandaran?

Pastinya, saat kita melakukan perjalanan dinas atau wisata ke Kabupaten Pangandaran, tentu tidak akan melewatkan kuliner seafood yang disiapkan resto di daerah Pantai Timur, maupun resto ala Jimbaran di sepanjang pesisir Pamugaran, Kampung Turis.  Disana terhidang aneka seafood mulai dari berbagai ikan, kerang, udang maupun  lobster, dan yang termahal tentu saja adalah Read more…

RR dua

Wajib Tahu Nih, Teknik Budidaya Pendederan Lobster Pasir di Perairan Teluk Awang Lombok

Dalam proses budidaya lobster, semua tahapan dan langkah-langkah merupakan hal yang sangat penting untuk dikuasai, hal ini demi  menjamin kesuksesan dan keberlangsungan budidaya itu.  Pendederan adalah tahapan awal dari rangkaian budidaya lobster yang akan berlangsung minimal  8 bulan, ini merupakan langkah penting dari keberhasilan budidaya. Di Teluk Awang Kabupaten Lombok Tengah (Gambar 1) Read more…

Induk-Lobster

Bagaimana Teknik Transportasi Lobster Stadia Induk Agar Tetap Hidup dan Sehat : Rahasia Untuk Pedagang Lobster!!!!

Pembenihan lobster (Panulirus sp.) belum berkembang di Indonesia karena saat ini belum ada teknologi terapan yang dapat diaplikasikan secara massif seperti teknologi pembenihan krustasea lain seperti udang windu (Penaeus monodon) dan udang vaname (Litopenaeus vannamei). Teknologi pembenihan lobster pasir membutuhkan pengetahuan, diantaranya teknik pemijahan induk dan tingkat keberhasilan induk betina membawa Read more…